Dirum Akmil Buka Pelatihan Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara bagi Asisten Manajer dan Staf Pertamina
Magelang, 12 Agustus 2025 – Direktur Umum Akmil Brigjen TNI Dedy Zulkifli, S.H., didampingi Manager Learning Delivery & Educational Pertamina Corporate University Qiqi Zulkarnaen, secara resmi membuka Program Pelatihan Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara bagi level Asisten Manajer dan Staf Pertamina Tahun 2025 di Gedung Leo Kailola Akmil, Lembah Tidar, Magelang, dihadiri Sr Analyst I…




